Bareskrim Polri Usut Dugaan Pembalakan Liar Pemicu Banjir di Aceh
Bareskrim Polri mengusut dugaan pembalakan liar dan pembukaan lahan tanpa dokumen UKL-UPL yang memicu banjir bandang dan sedimentasi tinggi di Aceh Tamiang.
Bareskrim Polri mengusut dugaan pembalakan liar dan pembukaan lahan tanpa dokumen UKL-UPL yang memicu banjir bandang dan sedimentasi tinggi di Aceh Tamiang.
Presiden Prabowo meminta maaf belum bisa mengunjungi seluruh lokasi terdampak bencana di Sumatra, namun telah menginstruksikan jajaran menteri turun langsung ke lapangan.
Presiden Prabowo tinjau pembangunan 600 unit rumah hunian Danantara di Aceh Tamiang, sebagai bagian dari target 15.000 rumah sementara di wilayah terdampak bencana.