Red Valley – Malang (Official Lyric Video)

Red Valley, band alternative rock asal Kota Malang, kembali menggebrak dunia musik Tanah Air. Kali ini mereka merilis official lyric video dari lagu dalam Album M berjudul “Malang”, pada Kamis, 23 Januari 2025.

“Terlalu banyak kenangan di kota ini, Malang. Selamat mendengarkan salah satu karya kami di album perdama kami yang bertajuk M,” kata Red Valley dalam keterangannya.

Selamat menikmati official lyric video “Malang” by Red Valley.

Artikel Lainnya

Lara dan Asa di Balik Tanah Longsor Cisarua, Bandung Barat

Tropical Forest Luncurkan Video Musik “Mikro Plastik” pada Hari Pendidikan Internasional

UTERO Indonesia Luncurkan Soundpub, Tawarkan Distribusi Musik Digital yang Mudah dan Transparan